Sanggaluri Park Purbalingga Bikin Agus Bahagia di Bulan Agustus, Kenapa? Simak Kabar Bahagia Ini

Objek wisata Sanggaluri Park Purbalingga
Objek wisata Sanggaluri Park Purbalingga

Sebagai informasi, Sanggaluri Park merupakan objek wisata dibawah manajemen Owabong. Di sini lebih sebagai objek wisata edukasi anak.

Berbagai koleksi reptil, juga bisa diperkenalkan kepada anak-anak. Pengunjung juga bisa berinteraksi dengan hewan, ada juga taman kelinci dan domba.

BACA JUGA: Pantai Menganti, Wisata Menarik di Kebumen

Masih dalam satu kawasan, terdapat Museum uang. Koleksinya merupakan uang dari zaman kerajaan sampai uang modern saat ini, dari berbagai negara di dunia.

Ada juga wahana Kepo Land. Wahana yang menyajikan beberapa profesi yang masyarakat di Indonesian.

Bacaan Lainnya
 Promo Laptop 2025

Anak-anak bisa memperagakan beragam profesi. Diantaranya profesi pemadam kebakaran, profesi koki, dokter atau perawat dan reporter televisi.

 

 

 Promo Laptop 2025

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *