Perbanyak konsumsi cairan
Cairan tubuh akan berkurang saat berpuasa dan anda bisa mengalami dehidrasi jika tidak meminum air.
Biasakan untuk mengkonsumsi banyak cairan terutama saat malam hari.
Minumlah air 8 gelas selama malam hari (2 gelas saat buka puasa, 4 gelas saat malam dan 2 gelas saat sahur) hal ini bisa menambah kadar cairan dalam tubuh dan mencegah dehidrasi saat berpuasa disiang hari.
Demikian adalah tips tips yang kamu harus lakukan agar puasamu lancar tanpa halangan apapun.
(Siswa Magang dari SMK N 1 Bukateja)

Pelajar Pratik Kerja Industri (Prakerin) dari SMK Negeri 1 Bukateja, Klas 12 Multimedia 2
Menulis merangsang pemikiran, Nah, ketika tidak bisa memikirkan sesuatu untuk ditulis, tetaplah mencoba untuk menulis. Menulis adalah sebuah kebutuhan