Tema Hari Pahlawan 2024, Teladani Pahlawanmu Cintai Negerimu

Tema Hari Pahlawan 2024, Teladani Pahlawanmu Cintai Negerimu
Tema Hari Pahlawan 2024, Teladani Pahlawanmu Cintai Negerimu

TABLODIELEMEN.com – Hari Pahlawan merupakan momentum untuk mengenang peristiwa heroik, yaitu Pertempuran Surabaya pada 10 November 1945.

Dalam peristiwa kelam tersebut, Tentara Indonesia yang pro-kemerdekaan harus berperang melawan tentara Britania Raya dan Belanda demi mempertahankan kemerdekaan Indonesia.

Peringatan Hari Pahlawan Nasional selalu mengusung tema berbeda-beda setiap tahunnya.

Peringatan Hari Pahlawan ini menjadi momen penting untuk kembali mengenang, menghormati jasa para pahlawan, dan membangkitkan semangat patriotisme di kalangan masyarakat Indonesia.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan