Rujukan Kuliner Nikmat

Apalagi dengan tambahan tempe goreng, perkedel, sate usus, sate telur puyuh, sate kerang dan lain-lain.
Menikmati semangkuk soto hangat dengan lauk pauk tersebut tentunya memberikan kenikmatan tersendiri.
Selain memiliki cita rasa yang lezat, harga soto tersebut juga tergolong murah.

Bagi saya yang juga seorang ibu rumah tangga, menulis dapat dijadikan media terapi. Berbagi cerita, mengungkapkan emosi, meredakan stres, dan melepaskan kebosanan.
Baca update artikel lainnya di Google News
















