Menu

Mode Gelap

Kuliner · 20 Jun 2022 11:40 WIB

Serabi Tradisional VS Serabi Jaman Now! Enak Mana?


 surabi. Foto: cookpad.com Perbesar

surabi. Foto: cookpad.com

Serabi adalah kuliner tradisional khas penduduk desa yang berbahan dasar tepung terigu dan santan yang dipanggang di atas api kecil.

Baca Juga : Canva Narendra Digemari Kaum Hawa, Siapa Dia?

Cara memasak serabi itu dengan menggunakan gerabah. Gerabah berbahan tanah liat yang bentuknya seperti wajan kecil, dengan di lengkapi tungku.

Namun sekarang banyak yang menjual serabi dengan cara memasak yang lebih moderen yaitu dengan menggunakan kompor.

Kedua jenis kuliner itu memiliki ciri khas, dimasak dengan cara tradisional maupun moderen sama- sama nikmat, tergantung dengan lidah masing masing.

Serabi Tradisional

Serabi ini di masak di atas gerabah dengan tungku, menggunakan kayu kecil sebagai bahan bakarnya. Cita rasanya memang tidak bisa di ragukan lagi.

Khas dari serabi tradisional itu bawahnya yang berwarna hitam agak goosng, harumnya yang membuat siapa saja menyukainya, ditambah lagi rasanya yang nikmat selera orang desa.

Biasanya di jual di pinggir jalan, oleh perempuan yang biasanya sudah tua, di bawah gubug dengan menggunakan peralatan sederhana tentunya.

Harga dari serabi ini bekisar dari 1000-1500/ buah, di packing menggunakan daun pisang.

Artikel ini telah dibaca 77 kali

badge-check

Pewarta

Baca Lainnya

Google Doodle Kenang Sosok Sapardi Djoko Damono

20 Maret 2023 - 23:51 WIB

Tim Google khusus membuat ilustrasi sastarawan Sapardi Djoko Damono di Google Doodle untuk mengenang hari yang seharusnya menjadi ulang tahunnya ke-83.

Kemenag Purbalingga Belum Tetapkan 1 Ramadan 1444 Hijriyah, Tunggu Hasil Rukyatul Hilal

20 Maret 2023 - 11:19 WIB

Kemenag Purbalingga Belum Tetapkan 1 Ramadan 1444 Hijriyah

Apa Saja Manfaat Takjil yang Punya Arti Menyegerakan untuk Berbuka

20 Maret 2023 - 10:55 WIB

Takjil, selain mempunyai arti menyegerakan untuk berbuka puasa. Ternyata, takjil juga memiliki berbagai manfaat yang luar biasa.

Ini Arti Takjil Sesungguhnya, Ternyata Bukan Berarti Makanan

20 Maret 2023 - 09:20 WIB

Ini Arti Takjil Sesungguhnya, Ternyata Bukan Berarti Makanan

Ingat dan Catat, Tulislah Ramadan Bukan Ramadan, Ini Penulisan yang Benar!

20 Maret 2023 - 08:46 WIB

Tulislah Ramadan Bukan Ramadan

Marhaban Ya Ramadan, Ini Pengertian Menurut KBBI

20 Maret 2023 - 08:20 WIB

Marhaban Ya Ramadan, Ini Pengertian Menurut KBBI
Trending di Gaya Hidup