Pahala Salat Tarawih Malam ke-12 Ramadan, Setara Beribadah 12 Tahun

Pahala Salat Tarawih pada malam ke-12 bulan Ramadan setara beribadah 12 tahun bagi umat Muslim
Pahala Salat Tarawih pada malam ke-12 bulan Ramadan setara beribadah 12 tahun bagi umat Muslim

Manfaat dan Hikmah Salat Tarawih

  1. Selain memperoleh pahala besar, Salat Tarawih juga memiliki berbagai manfaat, antara lain:
  2. Meningkatkan Ketakwaan, menguatkan keimanan dan mendekatkan diri kepada Allah SWT.
  3. Konsistensi, kebiasaan Salat malam membuat umat Muslim lebih konsisten dalam ibadah.
  4. Manyegarkan Jasmani, gerakan rukuk dan sujud dalam Tarawih bermanfaat bagi kesehatan tubuh.
  5. Menguatkan Ukhuwah Islamiyah, Salat berjamaah mempererat tali persaudaraan antarsesama Muslim.
  6. Semangat beribadah di malam ke-12 menjanjikan pahala setara 12 tahun ibadah tentu menjadi kesempatan emas bagi umat Muslim.

 

 

 

Bacaan Lainnya
 Publikasi

Pos terkait

 Publikasi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *