Membuat Album Foto dengan Scrapbook

4
4

Tentukan Ukuran

Tahap awal dalam membuat scrapbok adalah menentukan ukuran. Ukuran ini bermacam-macam, kamu bisa membuat dengan ukuran A5.

Alat dan Bahan

  • Alat dan bahan yang di butuhjan antara lain:
  • Kertas Scrapbook
  • Kertas warna-warni
  • Perekat
  • Spidol, pensil warna
  • Foto
  • Hiasan, seperti pita, kancing, dll
  • Gunting, penggaris, dan cutter

Gunakanlah kertas yang warnanya bisa menyatu dengan foto yang akan kamu tempelkan.

Baca Juga:Apakah Minum Air Dingin Saat Cuaca Panas Berbahaya?

Memotong Foto

Potonglah foto dengan hati-hati karena akan berpengaruh terhadap hasil scrapbook nanti. Sebaiknya lihat bagian mana yang akan di potong. Tandai dengan pensil agar nanti memotong dengan benar.

Tatak Letak dan Hiasan

Menyusun hiasan dasar scrapbook. Ambil kertas dan tempelkan hiasannya. Untuk dasar scrapbook ini bermacam-macam. Dasar dari scrapbok juga di buat dengan sesuai tema ya, agar hasil menjadi menarik. Jangan lupa untuk menambahkan hiasan untuk scrapbook tersebut.

Bacaan Lainnya
 Promo Laptop 2025

(Siswa Magang dari SMK N 1 Bukateja)

 Promo Laptop 2025

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *