Makam Mbah Atas Angin, Destinasi Wisata Religi di Baturraden

Makam Mbah Atas Angin, Destinasi Wisata Religi di Baturraden
Makam Mbah Atas Angin, Destinasi Wisata Religi di Baturraden

TABLOIDELEMEN.com – Kabupaten Banyumas di Provinsi Jawa Tengah menjadi salah satu kawasan yang memiliki beragam macam destinasi wisata petilasan yang memiliki unsur sakral dan misteri

Karena ada unsur sakral dan misteri, destinasi wisata ini juga disebut sebagai wisata religi

Lazimnya, pengunjung yang datang memiliki  tujuan untuk melakukan ritual ziarah, menaikan doa kepada para leluhur yang ada dan meminta diberikan kelancaran dalam memperoleh rezeki.

Destinasi wisata religi di Kabupaten Banyumas yang kerap didatangi pengunjung dari berbagai daerah.

Makam Mbah Atas Angin

Makam ini berlokasi di Baturaden yang dikenal dengan pancuran air panasnya, yakni Pancuran Pitu.

Bacaan Lainnya
 Promo Laptop 2025

Lokasinya berada di sebelah selatan Gunung Slamet atau menempuh kurang lebih menghabiskan waktu sekitar 40 menit dengan berkendara santai.

Untuk tiket masuk, sudah menjadi satu kesatuan dengan wisata Pancuran Pitu sehingga pengunjung yang dating

Selain untuk menikmati pemandian air panas juga bisa melakukan ritual ziarahnya. Tiket masuknya sendiri seharga Rp 14.000.

Makam Mbah Atas Angin ini adalah tempat dimakamkannya seorang penyebar agama Islam dari Turki bernama Syeh Maulana Magribi.

Setelah melihat sebuah petunjuk berupa cahaya , beliau pun terus mengikutinya dan sampailah bersama pengikutnya yang bernama Haji Datuk di tanah Jawa ini.

Syeh Maulana Magribi pun dijuluki  sebagai Mbah Atas Angin.

 

 

Pos terkait

 Promo Laptop 2025

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *