Kekurangan Lenovo Legion Pro 7i
Setelah mengetahui beberapa kelebihannya, Anda juga harus tahu kekurangan dari Lenovo Legion Pro 7i, antara lain:
Absennya Opsi Login Biometrik
Sayangnya, untuk laptop semewah ini belum ada opsi login biometric.
Jadi laptop ini kurang maksimal dalam melindungi akses pribadimu.
Harga
Jika ingin memiliki laptop gaming keren yang satu ini, Anda bisa menyiapkan budget di kisaran Rp57 juta hingga Rp67 jutaan untuk seri GPU yang tertinggi.
Anda juga akan mendapatkan garansi resmi yang berlaku 3 tahun.

Meletakkan literasi digital menjadi urgensi, sebagai upaya transformasi untuk menghasilkan talenta digital dan menjadi rujukan informasi yang ramah anak, aman tanpa konten negatif.
Baca update artikel lainnya di Google News