Banyak aplikasi menulis yang ada di smartphone dapat membantu Anda para pemilik hobi menulis.
Baca Juga: Google Chrome Simpan Cookie dan Cache, Ini Cara Menghapus di Android
Apa sajakah aplikasi Android untuk para penulis tersebut?
Biar Anda tidak semakin penasaran, mari simak langsung saja pembahasannya di bawah ini.
Baca Juga: Google Career Certificate Beri Dukungan UKM dan Beasiswa
Writer
Writer, aplikasi dari pengembang Xeasec ini memiliki tampilan yang super simpel.
Aplikasi ini dapat Anda gunakan untuk menulis artikel maupun note sederhana.
Hasil kerja yang dikerjakan dapat disimpan dalam format PDF. Untuk exporting file sendiri, aplikasi satu ini hanya mendukung format txt dan HTML.
Dalam aplikasi Writer juga tersedia fitur ‘File Unlock’. Sayangnya, fitur tersebut hanya dapat dinikmati dalam mode pro saja.
Untuk men-download aplikasi Writer, silahkan klik link ini.

Menulis itu tentang mau atau tidak. Saya meyakini hambatan menulis bukan karena tidak bisa menulis, tetapi karena merasa tidak bisa menulis dengan baik
Baca update artikel lainnya di Google News