Hepatitis Misterius Akut: Gubernur Ganjar Pranowo: Warga Jateng Wajib Terapkan Pola Hidup Bersih

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo

Untuk mencegah berbagai penyakit, salah satunya hepatitis misterius akut yang kini ramai, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengimbau masyarakat menerapkan pola hidup bersih dan sehat.

Baca Juga: Hepatitis Misterius Akut, Perlukah Tunda Pembelajaran Tatap Muka?

“Perhatikan pola hidup bersih dan sehat agar terhindar dari berbagai penyakit, termasuk hepatitis akut,” katanya di Semarang, Selasa 10 Mei 2022.

Baca Juga: Hepatitis Misterius Akut, Kemenkes Tingkatkan Kewaspadaan

Ganjar mengatakan, telah menginstruksikan jajaran Dinas Kesehatan untuk terus menyosialisasikan pentingnya pola hidup bersih dan sehat serta mengonsumsi makanan bergizi kepada seluruh lapisan masyarakat.

Bacaan Lainnya
 Promo Laptop 2025

Baca Juga: Hepatitis Misterius Akut, Kemenkes Terbitkan Edaran Kewaspadaan Hadapi

Menurut dia, kasus hepatitis akut harus menjadi perhatian dan kewaspadaan dari semua pihak.

Baca Juga: Cermati, Ini Usia Rentan Kena Hepatitis Misterius Akut!

“Peran aktif dari semua pihak sangat diperlukan dalam upaya mengantisipasi penyebaran penyakit hepatitis akut,” ujarnya.

Pos terkait

 Promo Laptop 2025

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *