Kepala BPS Purbalingga, Zulfikar Rizky dalam paparannya menyebutkan kegiatan tersebut bertujuan memotret kondisi demografi mutakhir.
217 orang petugas akan melaksanakan sensus di 750 blok. Sensus yang akan berlangsung Mei-Juni 2022 tersebut melalui tahap pemutakhiran data rumah tangga pada 15-31 Mei dan pencacahan 12.000 rumah tangga pada 1-30 Juni 2022.
“Kami telah melakukan pelatihan tahap 1 pada 7 Mei. Dan kali ini sedang pelatihan tahap 2,” pungkasnya.

Meletakkan literasi digital menjadi urgensi, sebagai upaya transformasi untuk menghasilkan talenta digital dan menjadi rujukan informasi yang ramah anak, aman tanpa konten negatif.
Baca update informasi pilihan lainnya dari kami di Google News