Asal-usul dan Makna Ketupat pada Hari Raya Idul Fitri

ketupat
ketupat

Tradisi Sungkeman menjadi implementasi Ngaku Lepat (Mengakui Kesalahan) bagi orang Jawa. Tradisi Sungkeman mengajarkan pentingnya menghormati orang tua, bersikap rendah hati, serta memohon keikhlasan ampunan dari orang lain.

Sementara itu laku papat yakni memiliki arti lebaran, luberan, leburan, dan laburan

Lebaran artinya sudah usai, menandakan berakhirnya waktu puasa. Di mana pintu ampunan dibuka lebar untuk umat manusia.

Bacaan Lainnya

Luberan mempunyai makna sebagai meluber atau melimpah, sebagai mana pada hari itu rezeki melimpah dan sebagai simbol ajaran untuk bersedekah untuk kaum miskin.

Pengeluaran zakat fitrah menjelang lebaran pun menjadi hal wajib bagi umat muslim dalam menyempurnakan puasanya.

Leburan yang bermakna habis dan lebur. Yang berarti pada Idul Fitri dosa dan kesalahan akan melebur habis karena setiap umat muslim harus untuk saling memaafkan satu sama lain.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan