Makna Logo OSIS SMP dan SMA

Makna Logo OSIS SMP dan SMA
Makna Logo OSIS SMP dan SMA

5.Bunga Bintang

Elemen bunga bintang dalam logo memiliki lima sudut yang masing-masing mewakili nilai-nilai filosofis:

Yakni abdi (pengabdian), ajar (pembelajaran), aktif, adab (kesopanan), dan amal (perbuatan baik).

Sedangkan nilai-nilai ini mempunyai harapan dapat diinternalisasi oleh siswa dalam kehidupan sehari-hari mereka, baik di dalam maupun di luar lingkungan sekolah.

6.Tangan Terbuka

Gambar tangan terbuka melambangkan sikap mau tolong-menolong dan bertanggung jawab.

Elemen ini mengajarkan siswa untuk selalu siap membantu sesama dan bertanggung jawab atas tindakan mereka sendiri, yang merupakan bagian penting dari pembinaan karakter.

Bacaan Lainnya
 Promo Laptop 2025

7.Kunci Pas

Kunci pas dalam logo OSIS melambangkan hasrat bekerja keras untuk membangun kepercayaan diri.

Elemen ini mengajarkan siswa untuk tidak bersikap ketergantungan pada orang lain.

Tetapi untuk mandiri dan percaya pada kemampuan diri sendiri dalam menghadapi tantangan hidup.

 

 

Pos terkait

 Promo Laptop 2025

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *