Bid’ah Makruh
Bid’ah makruh adalah segala sesuatu yang dikenai dalil-dalil kemakruhan dari syariat dan kaidah-kaidahnya.
Seperti mengkhususkan melakukan ibadah di hari-hari yang utama dibandingkan dengan hari-hari lainnya.
Sebagian ulama menambahkan bahwa termasuk bid’ah makruh adalah memperindah masjid-masjid dan memperindah mushaf-mushaf.
Bid’ah Mubah
Bid’ah mubah adalah segala sesuatu yang dikenai oleh dalil-dalil mubah (diperbolehkan) dan kaidah-kaidahnya dari syariat.
Pendapat di atas sesuai dengan pendapat yang disampaikan oleh Imam Izzuddin Abdul Aziz bin Abdussalam Ulama madzab Syafi’i abad ke-7.

Menulis itu tidak selalu dengan paragraf-paragraf yang panjang. Menulislah tentang perasaan kita dan tentang apa yang ada dipikiran kita. Tanpa tersadar, kita sesungguhnya telah menulis.
Baca update artikel lainnya di Google News







